Postingan

MODEL ARSITEKTUR RAUH PADA POHON Pinus merkusii

Gambar
Dosen Pengampu : Pak  Atus Syahbudin Oleh : Evy Maranata br Sitepu (07986) Model Rauh   yaitu model pohon yang memiliki ciri-ciri batang bercabang,poliaksial atau pohon dengan beberapa aksis berbeda, dengan aksis vegetatif yang tidak ekuivalen dengan bentuk homogen, semuanya orthotropik, percabangan monopidial dengan perbungaan lateral dan mempunyai batang pokok yang mengalami pertumbuhan secara ritmik. Model ini salah satu yang paling sering dijumpai pada tumbuhan berbiji. Model ini sangat lazim dijumpai diantara pohon-pohon pada latitude yang tinggi (seperti Acer, Fraximus, Pinus, Quercus dll), dan juga biasa terdapat di daerah tropis (Alif, 2000). Gambar 1. Arsitektur Pohon Model Rauh Sumber : Wiyono,2009 P. merkusii (Pinus) merupakan salah satu contoh model Rauh dari golongan Coniferae adalah P. merkusii. Spesies ini merupakan vegetasi perintis dan mendiami daerah ekologi yang luas mulai dari savanna sampai habitat hutan. Daerah penyebaran P. merkusii m...

TUGAS MK ARSITEKTUR POHON 2018 : Model Arsitektur Pohon yang Paling Mudah dan Paling Sulit

Gambar
Dosen Pengampu : Pak  Atus Syahbudin Oleh : Evy Maranata br Sitepu (07986) Arsitektur pohon adalah hasil dari pertumbuhan yang dilakukakan oleh jaringan meristem apical yang membentuk pola-pola pada percabangan pohon dan pola ini berlanjut dengan pengulangan yang sama. Jenis pohon tertentu akan memiliki pola-pola yang tertentu pula dalam pertumbuhan percabangan membentuk model-model tertentu (Tomlinson, 1986). Model arsitektur pohon merupakan konstruksi bangunan suatu pohon sebagai hasil pola pertumbuhan meristematik yang dikontrol secara morfogenik. Elemen-elemen dari suatu arsitektur pohon terdiri dari pola pertumbuhan batang, percabangan dan pembentukan puncak terminal (Halle  et al,  1978). Model-model aristektur pohon diantaranta ada model Holttum, model Corner, Model Tomlinson, Model Mac’lure, Model Schoute, Model Chamberlain, Model Leeuwenberg, Model Scarrone, Model Rauh, dan lain-lain. Disini saya akan menjelaskan model arsitektur pohon yang menurut ...